Manfaat Jeruk Nipis untuk Penyembuhan Penyakit

Jeruk nipis atau nama latinya Citrus aurantifolia (christm) swing. di indonesia jeruk nipis sudah sangat dikenal karena memiliki banyak manfaat untuk penyembembuhan berbagai penyakit selain itu sebagai bahan untuk kecantikan dan juga sudah sangat dikenal sebagai pelezat masakan dan minuman segar yang cukup nikmat dan segar. jeruk nipis banyak dimanfaatkan atau digunakan untuk pembuatan obat tradisional untuk kesehatan  sejak jaman dahulu karena kemanjurannya yang dapat menyembuhkan berbagai macam penyakit seperti anemia,batuk,nyeri waktu haid,dan demam berdarah. jika anda ingin mengetahui cara pengolahan atau penggunaanya dari  buah jeruk nipis untuk penyembuhan penyakit tersebut adalah sebagai berikut:


manfaat jeruk nipis untuk penyembuhab penyakit

Jeruk nipis untuk  menyembuhkan Anemia  ;
  • Sediakanlah 1 buah jeruk nipis
  • 3 genggam daun bayam merah
  • 1 butir telur ayam kampung
  • 1 sendok madu murni
Cara pembuatannya :
  • campurlah kuning telur ayam kampung dan madu kemudian kocok hingga tecampur rata
  • cuci hingga bersih daun bayam merah tersebut lalu tumbuk halus kemudian di peras setelah itu saring lalu ambil sarinya
  • campurkan  air jeruk nipis dan sari bayam merah kedalam ramuan campuran kuning telur ayam kampung dan madu
  • aduk sampai merata
Cara penggunaanya :
  • Minumlah ramuan tersebut secara rutin sehari sekali selama seminngu
  • selanjutnya dapat dilakukan 2 minggu sekali sampai sembuh
Manfaat jeruk nipis untuk menyembuhkan Batuk  :
  • sediakan 1 buah jeruk nipis
  • kecap secukupnya
  • madu secukupnya
Cara pembuatanya :
  • peras jeruk nipis tersebutc
  • campurkan kecap dan madu aduk hingga merata
Cara penggunaanya  ;

  •  minumlah air perasan jeruk nipis yang sudah dicampur kecap dan madu sehari 2 kali setiap pagi dan sore hari

Manfaat jeruk nipis untuk menyembuhkan Nyeri diwaktu haid :
  • ambil 1 buah jeuk nipis
  • kapur sirih 2 jari
  • minyak kayu putih secukupnya
Cara pembuatanya  :
  • peraslah jeruk nipis tersebut
  • tambahkan kapur sirih dan minyak kayu putih
  • kemudian aduklah hingga tercampur merata
Cara penggunaannya :
  • oleskan pada perut yang terasa nyeri haid
Manfaat jeruk nipis untuk penyembuhan Demam berdarah  :
  • Siapkan 1 buah jeruk nipis
  • 1 butir buah kelapa 
Cara pembuatannya :
  • buah kelapa  terlebih dahulu di lubangi ujungnya
  • kemudian peraslah jeruk nipis tersebut 
  • air perasan jeruk nipis dimasukan kedalam buah kelapa yang sudah dilubangi ujungnya
  • aduk sampai tercampur merata
Cara penggunaanya :
  •  minumlah 2 kali sehari pada waktu pagi dan sore hari
Bagi yang memiliki permasalahan dengan lambung dapat menambahkan sari jeruk nipis dengan campuran teh atau gula bertujuan agar tidak menimbulkan iritasi pada lambung. dan jika ingin menyimpan buah jeruk nipis simpanlah pada tempat yang dingin karena jeruk nipis termasuk buah yang dapat mengalami kerusakan karena penyimpanan yang salah. maka simpanlah pada suhu minimum 7 derajat celsius.

Demikianlah  manfaat jeruk nipis untuk penyembuhan penyakit semoga bermanfaat untuk anda.


Back To Top